Ilustrasi semangka. |
Siapa yang tidak menyukai buah satu ini? Ya, semangka menjadi buah umum yang hampir disukai semua orang. Warnanya yang merah, rasanya yang manis dan memiliki banyak kandungan air, membuatnya semakin lezat jika dikonsumsi saat cuaca panas.
Tetapi, ukurannya yang sangat besar dan memiliki banyak biji membuat orang kesulitan saat memotong dan membuang bijinya. Biji buahnya yang sangat banyak, memang cukup mengganggu kenikmatan saat mengonsumsi buah yang satu ini.
Alhasil, saat sedang menikmatinya, Anda harus bersabar karena harus membuang bijinya juga. Tentu, ini cukup menyebalkan bukan? Alternatif yang bisa dilakukan agar Anda tak perlu membuang bijinya saat makan semangka adalah dengan membuangnya saat Anda memotong atau mengiris buah yang satu ini.
Namun, jumlah bijinya yang sangat banyak tentu akan menyita banyak waktu Anda untuk membuangnya. Lalu, adakah cara untuk membuang semua biji semangka sampai bersih dalam waktu singkat?
Ya, video berikut ini akan memberi tahu bagaimana cara membuang biji semangka hanya dalam waktu singkat. Tonton videonya dengan cermat dan silakan coba trik ini di rumah.
Cara Membuang Biji Semangka dalam Dua Menit
Reviewed by Cherry Lalala
on
April 27, 2019
Rating:
Tidak ada komentar: